Artist : IT'S ME BCL
Title : BCL & Ariel NOAH - Menghapus Jejakmu
Duration : 00:03:45
Views : 114.23 M
File Types : MP3/MP4
Tags : studio session, ariel menghapus jejakmu, ariel noah, bcl menghapus jejakmu, menghapus jejakmu, ariel, bcl, menghapus jejakmu bcl, official audio, it's me bcl, peterpan, bunga citra lestari, kolaborasi, team bcl, NOAH, official music video, and lagu indonesia terbaru
Source : Youtube
Lyrics BCL & Ariel NOAH - Menghapus Jejakmu
Terus melangkah melupakanmu
Lelah hati perhatikan sikapmu
Jalan pikiranmu buatku ragu
Tak mungkin ini tetap bertahan
Perlahan mimpi terasa mengganggu
Kucoba untuk terus menjauh
Perlahan hatiku terbelenggu
Kucoba untuk lanjutkan hidup
Engkau bukanlah segalaku
Bukan tempat tuk hentikan langkahku
Usai sudah semua berlalu
Biar hujan menghapus jejakmu
Terus melangkah melupakanmu
Lelah hati perhatikan sikapmu
Jalan pikiranmu buatku ragu
Tak mungkin ini tetap bertahan
Perlahan mimpi terasa mengganggu
Kucoba untuk terus menjauh
Perlahan hatiku terbelenggu
Kucoba untuk lanjutkan hidup
Engkau bukanlah segalaku
Bukan tempat tuk hentikan langkahku
Usai sudah semua berlalu
Biar hujan menghapus jejakmu
Lepaskan segalanya
Lepaskan segalanya
Engkau bukanlah segalaku
Bukan tempat tuk hentikan langkahku
Usai sudah semua berlalu
Biar hujan menghapus jejakmu
Engkau bukanlah segalaku
Bukan tempat tuk hentikan langkahku
Usai sudah semua berlalu
Biar hujan menghapus jejakmu
Na na na
Artist: Noah, Title: Menghapus Jejakmu, Source: LyricFind